Dokumen Inti Penguasaan Ajaran Halaman JudulIni adalah halaman judul untuk Dokumen Inti Penguasaan Ajaran. Pendahuluan untuk Penguasaan AjaranSatu cara kita membangun landasan kita di atas Yesus Kristus dan ajaran-Nya adalah melalui upaya yang disebut Penguasaan Ajaran. Memperoleh Pengetahuan RohaniKita percaya bahwa Allah adalah Bapa kita di Surga. Topik Ajaran Topik AjaranSembilan topik ajaran ini mencakup kebenaran-kebenaran dasar Injil Yesus Kristus. 1. Ke-Allah-anTerdapat tiga pribadi terpisah dalam Ke-Allah-an: Allah, Bapa yang Kekal; Putra-Nya, Yesus Kristus; dan Roh Kudus. 2. Rencana KeselamatanDalam keberadaan prafana, Bapa Surgawi memperkenalkan sebuah rencana untuk memungkinkan kita menjadi seperti Dia dan memperoleh kebakaan dan kehidupan kekal. 3. Pendamaian Yesus KristusKemenangan Yesus Kristus melawan kematian rohani dan jasmani dengan penderitaan, kematian, dan Kebangkitan-Nya disebut Pendamaian. 4. PemulihanAllah memulihkan Injil-Nya di zaman terakhir ini dengan menegakkan kembali kebenaran-kebenaran, wewenang imamat, serta Gereja-Nya di atas bumi. 5. Nabi dan WahyuNabi adalah seorang pria yang telah dipanggil oleh Allah untuk berbicara bagi Dia. 6. Imamat dan Kunci-Kunci ImamatImamat adalah kuasa dan wewenang kekal Allah. 7. Tata Cara dan PerjanjianTata cara adalah sebuah tindakan sakral yang dilaksanakan dengan wewenang imamat. 8. Pernikahan dan KeluargaPernikahan antara seorang pria dan seorang wanita ditetapkan oleh Allah, dan bahwa keluarga merupakan inti dari rencana keselamatan-Nya dan bagi kebahagiaan kita. 9. Perintah-PerintahPerintah-perintah adalah hukum dan persyaratan yang Allah berikan untuk menolong kita maju dan menjadi seperti Dia. Petikan Penguasaan Ajaran Petikan Penguasaan Ajaran Terdapat 100 petikan penguasaan ajaran. Petikan Penguasaan Ajaran menurut Topik dan KursusBerikut adalah daftar dari seluruh 100 petikan tulisan suci penguasaan ajaran menurut topik dan kursus. Petikan Penguasaan Ajaran menurut Frasa KunciBerikut adalah daftar dari seluruh 100 petikan penguasaan ajaran bersama dengan rangkuman singkat dari setiap petikan.