Edisi Sebelumnya
Membuat Komitmen


Membuat Komitmen

tanda panah-hijau

Bagaimana saya akan membuat kemajuan harian?

Waktu:Atur timer ke 10 menit untuk bagian Membuat komitmen.

Latihan:Pilih rekan tindakan Anda. Putuskan kapan dan bagaimana Anda akan menghubungi satu sama lain.

Nama rekan tindakan

Informasi Kontak

Baca setiap komitmen dengan suara lantang kepada rekan tindakan Anda. Berjanjilah untuk memenuhi komitmen Anda! Tanda tangani di bawah.

KOMITMEN SAYA

Saya membahas pekerjaan, pendidikan, dan keuangan saya bersama keluarga saya.

Bersama keluarga saya, saya akan memutuskan apakah saya membutuhkan pinjaman DTP atau tidak.

Saya akan mencari mentor pinjaman, berbicara dengan pemimpin imamat saya, dan mulai proses pengajuan permohonan.

Saya akan melatih asas Landasan Saya hari ini dan mengajarkannya kepada keluarga saya.

Saya akan menambahkan ke tabungan saya—bahkan satu koin atau dua koin.

Saya akan melapor ke rekan tindakan saya.

Tanda tangan saya

Tanda tangan rekan tindakan

Bagaimana saya akan melaporkan kemajuan saya?

Latihan:Sebelum pertemuan berikutnya, gunakan bagan komitmen ini untuk mencatat kemajuan Anda. Dalam kotak-kotak di bawah, tulis “Ya,” “Tidak,” atau jumlah berapa kali Anda telah memenuhi komitmen.

Telah membahas rencana pekerjaan, rencana pendidikan, dan rencana keuangan bersama keluarga (Ya/Tidak)

Telah memutuskan apakah saya membutuhkan pinjaman DTP (Ya/Tidak)

Jika saya membutuhkan pinjaman DTP, saya mulai dengan proses pengajuan permohonan (Ya/Tidak)

Telah melatih asas Landasan dan mengajarkannya kepada keluarga (Ya/Tidak)

Menambahkan pada tabungan (Ya/Tidak)

Melaporkan kepada rekan tindakan (Ya/Tidak)

Baca:Juga, ingatlah untuk melacak biaya-biaya pribadi Anda di bagian belakang buklet Anda Jalan Saya Menuju Kemandirian.

Pilihlah seseorang untuk memfasilitasi topik Landasan Saya dalam pertemuan berikutnya. (Tidak tahu cara memfasilitasi topik Landasan Saya? Baca halaman 17 dan sampul depan bagian dalam).

Mintalah seseorang untuk memanjatkan doa penutup.

Umpan Balik Disambut

Harap kirimkan gagasan, umpan balik, saran, dan pengalaman Anda ke srsfeedback@ldschurch.org.